Jakarta – Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) mewanti-wanti politisasi agama di tahun politik ini. Mahasiswa Hindu perlu turut mencegah adanya polarisasi akibat politisasi agama. “Memasuki tahun politik, ditambah situasi ekonomi yang penuh ketidakpastian di tengah masyarakat hari ini akibat situasi global, politisasi agama yang dapat mengakibatkan terjadinya pembelahan di masyarakat yang harus diantisipasi,” kata […]