Klaten (bimas hindu) – Dirjen Bimas Hindu, I Nengah Duija melaksanakan audiensi dengan pengelola Taman Wisata Candi prambanan di kantor pusat PT. Taman Wisata Candi (TWC) Prambanan dan Pejabat Balai Pelestarian Cagar Budaya Prov. DIY pada Jumat, (04/11/2022). Pembimas Hindu, I Dewa Made Artayasa bersama Direktur Urusan Agama, Ketua STAH Negeri Mpu Kuturan, Ketua Tim […]
Indonesia Undang Umat Hindu Dunia untuk Beribadah di Candi Prambanan
Indonesia mengundang para umat Hindu dari seluruh dunia untuk datang dan beribadah di Candi Prambanan. Indonesia punya langkah agar kegiatan ibadah di sana bisa berlangsung nyaman. Candi Prambanan selama ini dikenal sebagai salah satu tempat wisata yang tersohor seantero Indonesia, bahkan mancanegara. Namun jangan lupa bahwa sejatinya Candi Prambanan juga merupakan tempat ibadah. Ya, Candi […]