Laporan wartawan wartakotalive.com, Rangga Baskoro WARTAKOTALIVE.COM, Jatisampurna — Ratusan warga melakukan aksi unjuk rasa di dekat Gerbang Tol (GT) Jatikarya, Jatisampurna, Kota Bekasi, Senin (26/4/2021) malam. Kapolsek Jatisampurna Iptu Santri Dirga menjelaskan massa aksi merupakan para ahli waris yang lokasi rumahnya kini telah menjadi bagian dari jalan tol. “Kasusnya sengketa tanah ini sudah 25 tahun lalu. […]
Pembebasan Lahan Jalan Tol Japek II Selatan Seksi 3 Sudah 8682
PT Jasamarga Japek Selatan (JJS) terus melanjutkan pembangunan Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan. Foto/Ist JAKARTA – PT Jasamarga Japek Selatan (JJS) terus melanjutkan pembangunan Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan. Hingga awal bulan Juni 2021, perkembangan pembebasan lahan Jalan Tol Jakarta-Cikampek II Selatan Seksi 3 (Taman Mekar-Sadang) telah mencapai 86,82%, sedangkan perkembangan konstruksinya mencapai […]
Pak Jokowi Jalan Tol JORR 2 Bisa Kelar Awal 2022
Jakarta, CNBC Indonesia – Proyek jalan tol Jakarta Outer Ring Road 2 (JORR 2) molor dari target. Awalnya, proyek ini dipatok selesai pada pertengahan 2020, tapi kenyataanya baru beberapa ruas masih dalam proses konstruksi. Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Danang Parikesit sendiri menargetkan ruas JORR II rampung sepenuhnya pada awal 2022. Saat ini, sudah ada […]
Ketika Penumpang Transjakarta Turun di Tol dan Pilih Jalan Kaki karena Macet
JAKARTA, KOMPAS.com – Beberapa titik di Jakarta mengalami kemacetan setelah diguyur hujan deras pada Kamis (6/10/2022). Sejumlah kawasan bahkan tergenang banjir hingga tidak bisa dilewati oleh pengguna kendaraan bermotor. Tak hanya di jalan raya, jalan bebas hambatan (Jalan Tol) juga terdampak kemacetan parah imbas dari hujan deras. Seperti salah satu momen yang dibagikan oleh akun […]
Ini Total Panjang Jalan Tol yang Dibangun dari Era Soeharto hingga Jokowi
JAKARTA, KOMPAS.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan realisasi jalan tol yang telah beroperasi sepanjang 2020 ini mencapai 210.3 km atau 62 persen dari target sepanjang 341 km. “Sampai saat ini dari rencana 340 km, sudah selesai dan dioperasikan 210 km atau 62 persen dari rencana,” kata Direktur Jenderal Bina Marga Kementerian […]
Daftar Lengkap 20 Jalan Tol Baru yang Beroperasi Tahun 2022
JAKARTA, KOMPAS.com – Sepanjang tahun 2022, sebanyak 20 jalan tol baru sepanjang 375 kilometer akan beroperasional. Dari jumlah tersebut, saat ini sudah ada empat ruas yang kini telah resmi beroperasi yakni Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) Seksi Cileunyi-Pamulihan sepanjang 11,4 kilometer. Kemudian, Tol Binjai-Langsa Seksi Binjai-Stabat membentang 11,8 kilometer, serta Tol Manado-Bitung Seksi Danowudu-Bitung dan Tol Sigli-Banda […]
Bakal Tutup Akses Tol Jatikarya Besok Ahli Waris Silakan Lewat Jalan Lain
BEKASI, KOMPAS.com – Ahli waris Tol Jatikarya yang berada di ruas tol Cimanggis – Cibitung dipastikan akan menggelar aksi menutup gerbang Tol Jatikarya pada Rabu (8/2/2023) besok. Sebagai peringatan kepada pengguna jalan, belasan ahli waris pun memberikan selembaran yang berisi pengumuman rencana pemblokadean tol besok. “Tanah kami belum dibayar dan akan kami kuasai. Jadi, pengguna […]
Alternatif Mudik Lebaran JakartaBandung Lewat Jalan Tol Ini Aja
Bisnis.com, JAKARTA – PT Jasamarga Japek Selatan menyatakan pengoperasian Jalan Tol Jakarta-Cikampek II Selatan bakal memangkas waktu perjalanan dari Jakarta hingga Sadang menjadi sekitar 45 menit. Jalan tol itu akan menjadi alternatif baru bagi warga Jakarta yang ingin melancong ke Bandung. Direktur Teknik PT Jasamarga Japek Selatan Bambang Sulistyo Jalan Tol Jakarta-Cikampek II Selatan menghubungkan […]
17 Jalan Tol Ini Bakal Beroperasi di Akhir Tahun 2022
ILUSTRASI. erdapat 17 ruas jalan tol yang ditargetkan beroperasi pada akhir tahun 2022. ANTARA FOTO/Aji Styawan Sumber: Kompas.com | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Jumlah jalan tol yang akan beroperasi di Indonesia bakal semakin bertambah sebentar lagi. Pasalnya, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mempercepat pembangunan jalan tol di sejumlah daerah. Adapun tujuannya […]
20 Arti Singkatan Nama Jalan Tol di Indonesia Sudah Tahu Kepanjangan Becakayu dan Terpeka
KOMPAS.com – Jalan tol dikenal masyarakat Indonesia sebagai jalur bebas hambatan yang diambil untuk mempersingkat waktu atau jarak tempuh. Penyebutan istilah jalur bebas hambatan pada jalan tol di Indonesia bukanlah merujuk pada freeway, highway, atau expressway yang di beberapa negara bisa diakses tanpa biaya. Baca juga: Mengintip Rencana Sistem Jaringan Jalan Tol di IKN Istilah […]